Posted by : BLOG SEDERHANA Thursday, August 6, 2015



Manfaat kangkung untuk kesehatan – Sayur merupakan jenis makanan dan sayuran yang sangat baik untuk tubuh karena banyak manfaat sayur yang bisa dirasakan oleh tubuh dan kesehatan anda. Tanaman ini tidak lah sulit untuk tumbuh hal satu yang penting yaitu sirkulasi air pada tempat kangkung itu tumbuh cukup atau tempat dan lahan tersebut mempunyai kelembaban yang cukup tinggi.
Bagi anda yang ingin menanam tanaman sayur kangkung ini, anda tak perlu anda lakukan pada tempat yang jauh dan lahan yang luas, disekitar tempat anda tinggalpun bisa anda mencobanya yang penting tingkat kelembaban ditempat anda menanamnya perlu anda jaga dan perhatikan.

Manfaat kangkung untuk kesehatan & kecantikan

Pada saat sekarang ini pembudidayaan tanaman ini sudah dilakukan secara besar-besaran tentunya hal ini tidak lepas dari tingkat kebutuhan dan permintaan jenis sayuran yang satu ini.
Selain itu cara pengolahan jenis sayuran ini tidaklah ribet dan rasanya yang mengundang nafsu makan anda seperti terasi kangkung, tumis. Yang perlu diperhatikan yaitu sesuaikan lama waktu anda memasaknya supaya kandungan akan nutrisinya tidak banyak yang hilang.
Bagi anda yang suka dengan berbagai jenis bentuk olahan sayur kangkung ini, apakah sudah tahu manfaatnya, pada kesempatan kali ini mari kita lihat  dan bahas apa apa saja manfaat sayur kangkung untuk kesehatan dan kecantikan anda, dengan begitu anda lebih rajin lagi untuk mengkonsumsi sayur kangkung ini dalam menu makan anda sehari-hari.

Manfaat  kangkung untuk kesehatan



  • Mengontrol jumlah trombosit dalam darah
    Pada sebuah penelitian menyatakan bahwa didalam kangkung terdapat senyawa kimia yang dapat mengontrol jumlah trombosit dalam darah sehingga dapat mencegah terjadinya pembekuan darah pada jantung dan otak. Dimana jika hal ini sudah berlanjut bisa menyebabkan sakit kepala, susah dalam berbicara, berkurangnya fungsi indra dan kelumpuhan. Tentunya anda ingin terhindar dari penyakit tersebut bukan…?
    Maka mulai dari sekarang anda harus rajin mengkonsumsi sayur kangkung ini.
  • Mengurangi kadar gula dalam darah
    Selain dapat mengontrol jumlah trombosit dalam darah, manfaat kangkung juga dapat mengurangi kadar gula atau glukosa dalam darah anda, sehingga anda akan lebih terhindar dari penyakit diabetes.

Followers

Welcome to My Blog

- Copyright © Blog Sederhana -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -